Rabu, 27 Maret 2019

Yang Tidak Memutuskan dengan Apa Yang Diturunkan Allah


44-وَمَنْ لَّمْ يَحْكُمْ بِمَآ اَنْزَلَ اللّٰهُ فَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْكٰفِرُوْنَ...

45-وَمَنْ لَّمْ يَحْكُمْ بِمَآ اَنْزَلَ اللّٰهُ فَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الظّٰلِمُوْنَ...

47-وَمَنْ لَّمْ يَحْكُمْ بِمَآ اَنْزَلَ اللّٰهُ فَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْفٰسِقُوْنَ...

menarik sekali potongan terakhir QS Al Maidah ayat 44, 45, 47
semuanya sama, namun di akhir menyebutkan golongan yang berbeda

Barangsiapa tidak memutuskan dengan apa yang diturunkan Allah, maka mereka itulah orang-orang:

kafir

zalim

fasiq

Padahal ayat-ayat awalnya beda-beda.

naudzubillahimindzalik.
-
Segala keputusan, kalau dilandasi taat, sedih atau gembira dalam kacamata manusia, semestinya akan membawa kebaikan Karena sandarannya sudah jelas: Rabb seluruh alam. Karena kata Mbak Dini waktu KIP gabungan di asrama dulu; Kemenangan adalah tentang kesabaran-kesabaran kita di dalam ketaatan.

*lalu saya takjub sendiri menemui postingan lama saya tentang quotes terakhir itu dan mengenang hal-hal masa itu yang menumbuhkan diri saya jadi sampai saat ini.

Rabu, selepas zuhur
kenapa ga langsung dipos aja ya abis ngetik kemarin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar